3 Air Terjun Belerang Yang Bisa Kamu Kunjungi Di Sekitar Gunung Ijen

3 Air Terjun Belerang Yang Bisa Kamu Kunjungi Di Sekitar Gunung Ijen

Kamu harus tau jika ternyata jika kamu tidak hanya bisa mengunjungi gunung ijen saja, namun ternyata juga ada lokasi lain yang ternyata tidak kalah indahnya. Lokasi wisata tersebut berada di kota Bondowoso. Berikut adalah air terjun belerang yang bisa kamu kunjungi di sekitar gunung ijen :

  1. Air terjun gentongan

    sumber : islahagus.blogspot.com
    sumber : islahagus.blogspot.com

Terletak di Afdeling watu capil, kecamatan sempol, kota Bondowoso. Untuk menuju lokasi tersebut terdapat papan petunjuk sehingga kamu tidak perlu merasa khawatir. Keunikan yang ada pada air terjun ini adalah adanya batu yang mirip dengan wajah manusia.

  1. Air terjun busa

sumber : mulpix.com
sumber : mulpix.com

Masih tetap berada di kecamatan sempol, sekitar 1km dari afdeling watu capil, maka anda akan memasuki daerah Margahayi. Air yang ada pada air terjun busa ini sama dengan air terjun gentongan yaitu air belerang yang bersumber dari aliran kalipahit.

  1. Air terjun kalipahit

sumber : www.bromotravelindo.com
sumber : www.bromotravelindo.com

Terletak sebelum kawah ijen jika melewati jalur Bondowoso, air terjun ini merupakan hulu dari air terjun gentongan dan air terjun busa. Konon katanya air disini memiliki kadar belerang yang tidak bisa ditolerir dengan kulit kita.

sumber : http://phinemo.com/kawah-ijen-jangan-lupa-mampir-air-terjun-belerang/